• YPPP NURUL FALAH PASIRMALANG
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

Visi dan Misi

VISI :

Membentuk generasi muslim dan muslimah masa depan yang “TAFAQQUH FI-DDIN dan TAFAKKUR ALAM”

Indikator :

  1. Berakhlak mulia seperti Akhlak Rasulullah SAW.
  2. Sopan dan santun dalam berucap dan berbuat.
  3. Berkesadaran spiritual yang kokoh.
  4. Tekun belajar ilmu pengetahuan agama dan umum.
  5. Melihat, berpikir dan selalu bersyukur.
  6. Berprestasi akademik secara benar.
  7. Berprestasi non akademik secara mantap
  8. Memiliki kepedulian yang tinggi terhadap potensi diri, masyarakat, alam serta lingkungan.

MISI :

Untuk mencapai visi tersebut ditempuh dengan misi sebagai berikut:

  1. Menanamkan cinta kepada Allah SWT dan berakhlak mulia seperti akhlak Rasulullah saw.
  2. Mengembangkan budaya sopan santun dalam bertutur dan sopan dalam berperilaku.
  3. Menumbuhkan keasadaran terhadap pengamalan ajaran agama islam dalam kehidupan sehari-hari.
  4. Menumbuhkan semangat menggali dan memperdalam ilmu pengetahuan agama maupun umum.
  5. Mengembangkan kemampuan berinteraksi, berpikir, dan bersyukur tentang penciptaan alam dan lingkungan.
  6. Menumbuhkan semangat berprestasi dalam bidang akademis kepada seluruh warga madrasah.
  7. Mengembangkan minat dan bakat serta meningkatkan prestasi non akademis melalui ekstra kulikuler.
  8. Mendorong pengembangan potensi diri dan kreativitas warga madrasah lewat interaksi sosial, alam dan lingkungan.

 

Tujuan :

  1. Menjadikan lulusan yang beriman, bertaqwa dan berakhlakul karimah
  2. Mewujudkan lingkungan madrasah yang bersih, indah dan nyaman, dinamis dan sinergis agar dapat memberikan pelayanan yang maksimal
  3. Mampu mengembangkan potensi dirinya dalam menghadapi tantangan di masa depan.
  4. Menjadikan warga madrasah sebagai komponen yang mampu memahami dan ikut melaksanakan visi dan misi madrasah.
  5. Meningkatkan pelajaran yang aktif, kreatif dan efektif agar mampu menghasilkan siswa yang tafaqquh fiddiin dan tafakkur alam.
  6. Mengoptimalkan pelaksanaan ekstra kurikuler sebagai wahana pengembangan bakat siswa.
  7. Mengembangkan semangat kemitraan dan kekeluargaan dalam proses pendidikan dengan mengutamakan keteladanan.
  8. Memantapkan eksistensi madrasah sebagai lembaga pendidikan berbasis pesantren.

 

Motto :

Berbudi Luhur

Berbadan Sehat

Berpengatahuan Luas

Berpikir Cerdas

Halaman Lainnya
Info PPDB 2023-2024

    PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) YPPP NURUL FALAH PASIRMALANG TAHUN AJARAN 2022/2023   Pendaftaran Online Adalah jalur mekanisme pendaftaran yang dilakukan m

21/12/2021 12:09 - Oleh Administrator - Dilihat 741 kali
Madrasah Aliyah

Madrasah Aliyah

05/08/2021 20:26 - Oleh Administrator - Dilihat 614 kali
Madrasah Tsanawiyah

Madrasah Tsanawiyah

05/08/2021 20:26 - Oleh Administrator - Dilihat 544 kali
Pondok Pesantren

Bidang Al-Quran Program Pemula Dasar Program Tahsin: Makhorijul Huruf, Ahkamul Huruf Dan Ahkamul Mad Program Hafalan :         - Surat Pilihan : Yasin, Ar-Rahman,

05/08/2021 20:25 - Oleh Administrator - Dilihat 857 kali
Sejarah YPPP Nurul Falah

Yayasan Pendidikan Islam (YPI) Nurul Falah Pasirmalang Cibadak berdiri di tahun 1998. Yayasan ini didirikan atas musyawarah keluarga besar dari KH. Ahmad Rafiudin, selaku pimpinan yayas

05/08/2021 20:19 - Oleh Administrator - Dilihat 1410 kali